Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Sri Atmakusumah
"
ABSTRAK
Skripsi ini akan membahas masalah pengembangan dan prospek Perpustakaan ABRI untuk menjadi suatu Pusat Jari_ngan Informasi. Penulis menyadari bahwa menggambarkan pembinaan dan pengembangan perpustakaan tidak bisa tidak ha_rus menghubungkan dengan tujuan akhir yang ingin dicapai yaitu pelayanannya pada para pemakai jasa perpustakaan. Aspek ini akan sangat dipengaruhi oleh faktor organisasi, status, managemen perpustakaan serta tenaga pengeloianya. Ketiga faktor ini akan dibahas dalam skripsi ini. Satu aspek lain yang juga menentukan pelayanan ia_lah gedung dan tata ...
"
1984
S15606
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Djuhar
"
ABSTRAK
Abad ke-20 disebut oleh para ilmuwan sebai;ai abad le_dakan ilmu pengetahuan. Hasil-hasil penelitian dan pengem_bangan disusun dalam bentuk paket-paket ilmu pengethuan, umumnya dalam bentuk literatur, dan disebarluaskan Demi_kian seterusnya, sehingga terjadilah apa yang disebut se_bagai ledakan literatur atau yang lebih dikenal dengan sebutan ledakan informasi (information explosion).
Timbulnya ledakan informasi membuat pemakai informasi tidak lagi dapat mengikuti perkembangan ilmu yang diminati_nya atas swadaya sendiri. Waktu yang terbatas untuk mencari informasi, lokasi tempat kerja yang berjauhan ...
"
1984
S15229
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library